Mengenal Dan Belajar Softwore Enterprise Architect
Membuat Use Case Dengan Software Enterprise Architect
Ok gaes...
Kembali lagi di blogg saya, kali ini kita akan belajar membuat use case dengan menggunakan Softwore Enterprise Architect. Jika teman - teman belum mempunyai Softwore Enterprise Architect kalian bisa download pada link ini https://drive.google.com/file/d/1togGAROo1UmX9Rs3a_EISE--UTnh3_Cd/view?usp=sharing .
Sebelum kita ke langkah - langkah membuat use case kita bahas dulu sedikit penjelasan use case .
Use Case merupakan sebuah teknik yang digunakan dalam pengembangan sebuah software atau sistem informasi untuk menangkap kebutuhan fungsional dari sistem yang bersangkutan, Use Case menjelaskan interaksi yang terjadi antara ‘aktor’ — inisiator dari interaksi sistem itu sendiri dengan sistem yang ada, sebuah Use Case direpresentasikan dengan urutan langkah yang sederhana.
Nah, disini saya akan mengambil contoh kasus membuat use case "Melihat Informasi Akun".
Note: Sebelum membuat use case ada baiknya teman - teman terlebih dahulu membuat coretan use case yang akan diselesaikan pada kertas untuk mempermudah dan mengefesienkan waktu saat pembuatan use case
👉Membuat Use Case
Kita akan membuat use case dari tampilan diatas
Berikut langkah - langkah membuat use case :
1. Buka Software Enterprise Architect
2. Klik " File " pada icon atas paling pojok, setelah itu pilih dan klik " New Project ". Ketikkan nama project yang akan dibuat, disini saya kasih nama projectnya " use case "
Demikian langkah - langkah membuat use case Menampilkan Informasi Akun, di blogg selanjutnya kita akan pelajari langkah - langkah membuat activity diagram.
Terima kasih telah berkunjung ke blogg saya. Jangan lupa tinggalkan "kritik dan saran" di kolom komentar anda 😇😇
" KEEP HEALTHY "
TETAP SEMANGAT BELAJARNYA TEMAN - TEMAN 👌👍
Tidak ada komentar
Silakan berkomentar dengan sopan dan bijak.
Terima Kasih.